Minggu, 22 Januari 2012

RENJA (RENCANA KERJA) DESA DOREBARA

Ada beberapa langkah rencana kerja Desa Dorebara, yang akan  di bangun di desa Dorebara yaitu antara lain menurut bapak Kepala Desa  Dorebara Drs. Tamjidun yaitu pembagunan yang di danai oleh ADD 2011/2012 yang di bagi dua yaitu secara Eksternal dan Internal. Secara Eksternalnya adalah: pembangunan  gang Alternatif yang tempatnya didusun Dorebara Utara, dan Pembuatan penangkal pasir di Dusun Dorebara selatan.  
Pembangun yang Internalnya pembangunan yang tidak termasuk di dalam RPU tapi di ambil dari ADD 2011 yang dananya yaitu dari dana kegiatan 17san  yang tidak terpakai antara lain, 1.Pembuatan pintu tapi  di ganti menjadi pembuatan kusen kantor desa 2.Pembuatan gerawang jendela kantor desa 10 unit. 3. Pembelian monitor computer kantor. 4. Rehabilitas tembok pagar kantor Desa.
   Jika beberapa recana pebaguna di atas sukses dilaksanakan, Kepala Desa sendiri akan mengadakan rencana baru guna memperbaiki Dusun-dusun yang ada di desanya dan pada akhirnya akan tercipta dengan sendirinya desa Dorebara yang  tentram dan makmur...
Bentuk renja yang sedang di laksanakan.

1 komentar :

  1. Blognya bagus, tolong di foto disepanjang jalan ditente, kan gen bangat nih ma kampung, oh ya sekalian kunungi blog ini juga ya, http://cerpensata.blogspot.com http://skoleksi.blogspot.com

    BalasHapus